LOWONGAN KERJA MEDAN SEPTEMBER 2024 DI PT PP London Sumatra Indonesia, Tbk





REKRUTMEDAN.COM - LOWONGAN KERJA MEDAN SEPTEMBER 2024 - Selamat berjumpa kembali dengan www.rekrutmedan.com sumber informasi lowongan kerja terbaru, terupdate dan terpercaya.

Berikut kami sampaikan informasi Lowongan Kerja dari PT PP London Sumatra Indonesia, Tbk, The origin of PT Perusahaan Perkebunan London Sumatra Indonesia Tbk goes back over more than a century to 1906 with the initiatives of the London-based Harrisons & Crossfield Plc, as a general trading and plantation management services firm. The London-Sumatra plantations, which later came to be known as “Lonsum”, evolved over time to become one of the world’s renowned plantation companies, with almost 100,000 hectares of planted oil palm, rubber, tea and cocoa plantations spread across Indonesia’s four largest islands.

Having diversified into rubber, tea and cocoa in its early years, Lonsum concentrated on rubber throughout Indonesia’s formative years as an independent nation, and commenced oil palm production in the 1980s. By the end of the following decade, oil palm had replaced rubber as the Company’s primary commodity.

Lonsum’s 38 inti estates (Company owned) and 14 plasma estates (smallholder farmer), which are currently operational in Sumatra, Java, Kalimantan and Sulawesi, make use of advanced research and development as well as agro-management expertise and a highly skilled and an experienced workforce. The scope of the business has broadened to include plant breeding, planting, harvesting, milling, processing and the selling of palm products, rubber, cocoa and tea. The Company now has 20 factories which are operational in Sumatra, Java and Sulawesi. Lonsum is known in the industry for the quality of its oil palm an cocoa seeds, and this high-tech business is now a major growth driver for the Company.

In 1994, Harrisons & Crossfield sold its entire interest in Lonsum to PT Pan London Sumatra Plantation (PPLS), which took Lonsum public by listing its shares on the Jakarta and Surabaya stock exchanges in 1996. In October 2007, Indofood Agri Resources Ltd, the plantation arm of PT Indofood Sukses Makmur Tbk, became the Company’s majority shareholder through its Indonesian subsidiary, PT Salim Ivomas Pratama.



Saat ini kami membuka Lowongan kerja untuk ditempatkan pada posisi berikut.

Posisi :

Environment Staff

Uraian Pekerjaan 

  • Internal Auditor Lingkungan/Sustainability (PROPER, ISO 14001, ISPO, RSPO, dll)
  • Pengelolaan dan pemantauan program keanekaragaman hayati/konservasi, evaluasi serta pelaporan ke instansi terkait
  • Implementasi sistem manajemen lingkungan/Sustainability dan pemenuhan prinsip & kriteria RSPO, ISPO dan skema Sustainability lainnya
  • Assistensi Mill, Estate & other untuk PROPER, sertifikasi ISPO, RSPO dan skema Sustainability lainnya
  • Membantu mengerjakan tugas yang didelegasikan oleh Environment/Sustainability Manager

Kualifikasi Jabatan.

  • Pendidikan S1 Pertanian/Teknik Pertanian/Teknik Lingkungan/Kehutanan
  • Berpengalaman di Perkebunan/kehutanan minimal 1 tahun (menjadi  nilai lebih)
  • Familiar dan paham tentang Konservasi, HCV/NKT, EMS ISO 14001, PROPER, ISPO (diutamakan)
  • Memiliki sertifikat Konservasi, HCV/NKT, EMS ISO 14001, PROPER, ISPO (diutamakan)
  • Menguasi Ms Office (excel khususnya) dan familiar dalam penyusunan laporan berkala
  • Kemampuan dalam mengelola beberapa project dan memenuhi target deadline
  • Mahir dalam bahasa Inggris baik tertulis maupun lisan
  • Memiliki kemampuan Analitik, Komunikasi, Problem Solving dan mampu bekerja dalam team
  • Bersedia melakukan perjalanan dinas dan ditempatkan di seluruh wilayah Perusahaan
  • Harap melampirkan Transkrip Nilai Pendidikan terakhir

Update info loker terbaru :

IG @rekrutmedan1 - FB @Karir Medan - Tiktok @rekrutmedan

Cara Melamar 

Bila Anda berkeinginan dan punya minat bekerja dengan kualifikasi di atas  buat lamaran secara lengkap.

Kirimkan CV terbaru anda : DAFTAR

Posting Komentar

0 Komentar